Salah satu program terpopuler KBS 2TV, yang mengalami penurunan rating, telah melakukan perubahan besar dan mereka memberikan sedikit bocoran mengenai konsep ‘Happy Together 3′ yang baru’ Dilansir dari Koreaboo, episode terbaru dari ‘Happy Toegether 3’ akan tayang pada 8 Oktober, foto mengenai episode terbaru program terpopuler KBS 2TV itu mengungkapkan terjadinya perubahan konsep yang biasa dipakai dalam ‘Happy Together 3’ dimana mereka menghilangkan konsep saunanya. Selama tujuh tahun terakhir, musim ketiga ‘Happy Together’ memisahkan diri dari program lainnya dengan menggunakan konsep ruangan sauna, dimana para MC dan tamunya berbicara sambil menggunakan pakaian sauna, handuk dan wig yang lucu. Selama hiatus sementaranya, program tersebut akan mengubah konsepnya dan menggunakan pakaian kasual mereka. Ditambah juga, tamu yang hadir di ‘Happy Together 3’ harus membawa 100 barang pribadinya dan akan dibuat kuat mengenai barang tersebut dan berbicara mengenai barang-barang tersebut, yang akan mereka sumbangkan. Pergantian dalam susunan MC yang terdiri dari tiga MC utama dan dua panelis pun dilakuakn. Awalnya MC ‘Happy Together 3’ terdiri dari Yoo Jae Suk, Park Myung Soo, Park Mi Sun, Jo Se Ho dan Kim Shin Young, sekarang berubah menjadi Yoo Jae Suk, Park Myung Soo dan Jeon Hyun Moo sebagai MC utama. Dan mereka akan didampingi Jo Sae Ho dan Kim Pung sebagai panelis tetap. Episode terbaru dari ‘Happy Together 3’ ini akan dihadiri Gary (Leessang) dan Ji Suk Jin, dimana mereka berdua menjadi anggota tetapi bersama Yoo Jae Suk di ‘Running Man’. Episode ini akan tayang pada 8 Oktober, pukul 23:15 KST. (EV)
-
Wanna One Ungkap Persahabatan Mereka Dengan BTS
Para personel Wanna One berbicara tentang persahabatan mereka dengan BTS. Pada tanggal 15 … -
Kang Tae Oh Ungkap Rasanya Populer di Vietnam
Aktor Kang Tae Oh berbagi pendapatnya mengenai popularitasnya yang begitu besar di Vietnam… -
Ji Sung Berhenti Minum Karena Bayinya
Ji Sung mengungkapkan bahwa ia sudah berhenti minum minuman beralkohol. Pada 21 September … -
Pernikahan Ryu Philip dan Mina Sempat Ditentang Sang Kakak
Pada siaran 18 Juli dari KBS 2TV, ‘Mr. House Husband Season 2’, terungkap bahw… -
Ini dia lagu Yang Beri Penghasilan Terbanyak Untuk Uhm Jung Hwa
Pada tanggal 5 Januari, ‘Entertainment Weekly’ dari KBS 2TV mengundang Uhm Jun… -
KBS Siarkan Secara Eksklusif Comeback RAIN
Rain akan memikat penggemar dengan siaran comeback khususnya yang disebut “2017 RAIN…
Load More Related Articles
-
Kenapa Cao Lu Ingin Jadi Versi Wanita dari Baek Jong Won?
Pada 25 Agustus di episode terbaru program SBS ‘Baek Jong Won’s Food Truck… -
Sojin Girl’s Day Tidak Tenang Jika Belum Lakukan Hal Ini
Sojin dan Yura dari Girl’s Day bersama dengan aktor Kim Min Jong memulai petualangan… -
Dara Jadi Bintang Tamu di Konser Solo G-Dragon!
Pada 26 Agustus, YG Entertainment sudah mengkonfirmasi jika Sandara Park atau yang biasa … -
Jeon So Mi Ungkap Pertemanannya dengan Member I.O.I
Pada 25 Agustus, Jeon So Mi mengunggah beberapa foto di akun Instagram pribadinya setelah… -
Diet Bikin Hyebin Momoland Tidak Cantik?
Hyebin dari Momoland menjalani sesi pemotretan solo pertamanya di edisi terbaru majalah … -
[BTS Smeraldo] 8. Aku menerima pesanan resmi pertama ‘Smeraldo’ di Korea
Sebelumnya para penggemar BTS yang disebut ARMY Â pernah membuat teori jika comeback BTS p…
Load More By EV
Click To Comment
You must be logged in to post a comment.