Jang Woo Hyuk H.O.T Dikabarkan akan Comeback. Dilansir dari Allkpop, Jang Woo Hyuk dari grup pria legendaris H.O.T, dikabarkan akan melakukan comeback solo pada tanggal 29 Januari! Pada 27 Januari, menurut orang dalam, Jang Woo Hyuk akan melakukan comeback setelah 5 tahun hiatus. Album untuk comebacknya dikabarkan sudah selesai, dan comebacknya dijadwalakan pada tanggal 29 Januari 2016. Sudah banyak rumor yang menyebar bahwa H.O.T akan melakukan comeback sebagai grup. Tetapi, mengenai rumor ini, perwakilan dari H.O.T menyatakan, “Banyak artikel yang sering keluar mengenai hal ini, tapi kami tidak memiliki detail apapun mengenai hal ini, ataupun kami memiliki rencana, jadi kami tidak memiliki apa-apa untuk dikatakan. Ada pembicaraan mengenai reuni di perayaan ke-20 tahun. Tetapi, belum ada pembicaraan lebih lanjut mengenai hal ini.†H.O.T merupakan grup pria asal Korea Selatan yang aktif di pertengahan tahun 1990-an. Mereka dibentuk oleh SM Entertainment di tahun 1996 dan bubar pada tahun 2001. Selain di Korea Selatan, H.O.T juga terkenal di Taiwan dan di kalangan komunitas warga Asia di Amerika. H.O.T adalah grup pertama yang memiliki album dengan penjualan terbanyak di dunia K-Pop, meskipun sedang terjadi krisis keuangan di Korea Selatan saat itu. Sering disebut sebagai grup K-Pop pertama dan pencetus terjadinya trend ‘grup idola’ di industri musik Korea, H.O.T dengan sukses mengubah musik mainstream Korea menjadi musik yang lebih pas untuk generasi muda. Dibentuk dari lima orang remaja saat mereka debut, mereka ditargetkan untuk menarik perhatian remaja saat itu, maka mereka dinamakan H.O.T atau ‘High-five Of Teenagers’. (EV)
-
Konser H.O.T Gagal Terjual Karena Skandal Kangta
H.O.T telah gagal menjual konser mereka di Gocheok Sky Dome di tengah-tengah skandal di se… -
H.O.T Gelar Konser Comeback Bulan April
Pada 8 Februari, berbagai media melaporkan bahwa grup idola generasi pertama H.O.T akan me… -
Berapa Berat Badan Key SHINee dan Bagaimana Awal Debutnya?
Pada tanggal 14 November, Key dan Jang Woo Hyuk H.O.T menjadi bintang tamu program JTBC &… -
H.O.T Gelar Konser Lagi Setelah 17 Tahun Lamanya
Meskipun membantah rumor akan adanya reuni dari grup legendaris ini, H.O.T telah mengumumk… -
H.O.T Bantah Rumor Konser di Bulan September
Setelah melakukan reuni dalam sebuah program televisi, comeback grup legendaris ini begitu… -
[FOCUS] Hal Yang Terjadi Di Belakang Panggung Musik K-POP
H.O MADTOWN menjelaskan bagaimana rasanya menjadi seorang idola yang tampil di acara musik…
Load More Related Articles
-
Kenapa Cao Lu Ingin Jadi Versi Wanita dari Baek Jong Won?
Pada 25 Agustus di episode terbaru program SBS ‘Baek Jong Won’s Food Truck… -
Sojin Girl’s Day Tidak Tenang Jika Belum Lakukan Hal Ini
Sojin dan Yura dari Girl’s Day bersama dengan aktor Kim Min Jong memulai petualangan… -
Dara Jadi Bintang Tamu di Konser Solo G-Dragon!
Pada 26 Agustus, YG Entertainment sudah mengkonfirmasi jika Sandara Park atau yang biasa … -
Jeon So Mi Ungkap Pertemanannya dengan Member I.O.I
Pada 25 Agustus, Jeon So Mi mengunggah beberapa foto di akun Instagram pribadinya setelah… -
Diet Bikin Hyebin Momoland Tidak Cantik?
Hyebin dari Momoland menjalani sesi pemotretan solo pertamanya di edisi terbaru majalah … -
[BTS Smeraldo] 8. Aku menerima pesanan resmi pertama ‘Smeraldo’ di Korea
Sebelumnya para penggemar BTS yang disebut ARMY Â pernah membuat teori jika comeback BTS p…
Load More By EV
Click To Comment
You must be logged in to post a comment.